Bekal Dari Yang Punya Alam


Alloh menciptakan alam ini tentunya lengkap dengan segala petunjuk penggunaannya agar yang mendiami alam ini menjadi aman dan nyaman juga betah. Sebagaimana sebuah pabrik/perusahaan yang mengeluarkan produknya tentu dilengkapi dengan buku petunjuk penggunaan agar barang tersebut awet dan tidak mudah rusak.
Lalu bagaimana dengan penciptaan alam semesta ini yang begitu luas, lha pabrik nokia saja yang membuat barang sebesar itu harus menggunakan buku petunjuk yang semerek dengannya. Apa yang akan terjadi jika hape Nokia itu memakai buku petunjuk merek lain ? dan itu tidak perlu saya jawab yang jelas bukannya bagus yang ada malah rusak
Dunia ini juga dilengkapi oleh Sang Penciptanya dengan satu aturan main agar penghuninya bisa tinggal dengan nyaman dan damai. Tentunya aturan ini berbentuk syariat yang di bungkus dalam Agama. Nah syariat ini berbeda-beda pada setiap kurun manusia yang menghuni bumi ini. Syariat nabi Adam berbeda degan syariat nabi Nuh, kemudian syariat nabi Nuh berbeda dengan syariat nabi Musa dan begitu seterusnya hingga sampai kepada ummat nabi SAW.
Perbedaan ini hanya pada system saja, pada hakikatnya semuanya sama mengesakan Allo SWT. dengan satu kata yaitu Islam. Belakangan setelah para nabi diakhiri yaitu dengan diutus nabi terakhir yakni Muhammad SAW. semua syariat dikumpulkan dalam satu buah kitab suci bernama Al`qura`an. Berbeda dengan nabi-nabi sebelumnya, nabi Muhammad SAW diutus untuk semua golongan dan semua kaum diseluruh dunia. Maka wajar jika ajarannya hingga kini masih tetap di anut oleh lebih dari 1,5 milyar manusia di seleuruh dunia.
Ketika Alloh SWT, menurunkan aturan untuk kebaikan di dunia ini melalu para utusannya akan tetapi manusia melalaikannya maka apa yang terjadi .? mereka malah membuat aturan sendiri diluar ketentuan yang telah di tetapkan seperti dalan mengatur kemasyarakatan ekonomi, sosial dan lainnya. Mereka menganggap kalau Qur`an tidak cocok dengan negeri yang bhineka tunggal ika maka seperti inilah yang terjadi. tidak perlu saya jelaskan lebih banyak lagi karena saya sudah ngantuk....
Ringkasnya

Komentar

Postingan Populer